19 Rekomendasi Film Malaysia Terbaik, dengan Alur Cerita Paling Menarik
Kabarbintang.com - Malaysia Memiliki Beragam Sudut Pandang Dalam Penggarapan Film. Hal Itu Dipengaruhi Oleh Berbagai Kebudayaan Yang Ada Di Sana. Wajar Jika Ke
Kabarbintang.com - Malaysia Memiliki Beragam Sudut Pandang Dalam Penggarapan Film. Hal Itu Dipengaruhi Oleh Berbagai Kebudayaan Yang Ada Di Sana. Wajar Jika Kemudian Banyak Pilihan Yang Bisa Dijadikan Sebagai Rekomendasi Film Malaysia.
Genre Yang Dimiliki Pun Beragam, Seperti Horor, Drama, Hingga Komedi. Tak Kalah Dari Negara Lain, Rekomendasi Film Malaysia Terbaru Juga Layak Kalian Pertimbangkan. Kemiripan Budaya Melayu Antara Indonesia Dan Malaysia Pun Bisa Membuat Tema-tema Yang Diangkat Jadi Terasa Dekat Dengan Pengalaman Keseharian.
Nah, Jika Kalian Penasaran Dengan Rekomendasi Film Malaysia, Silakan Simak Sejumlah Ulasan Di Bawah Ini.
1. Janda Melawan Dunia (2022)
Sebagai Salah Satu Rekomendasi Film Malaysia Terbaru 2022, Janda Melawan Dunia Jelas Tak Boleh Dilewatkan. Film Garapan Hyrul Anuar Ini Bercerita Tentang Tokoh Bernama Midah, Rohayu, Dan Ani Yang Merupakan Fans Berat Dari Penyanyi Aiman Zalini. Demi Bertemu Dengan Idolanya, Ketiganya Berusaha Mencari Uang, Dengan Cara Berjualan Vape Bebas Aditif.
Awalnya, Usaha Mereka Pun Berjalan Lancar Karena Dagangan Laku Keras. Namun, Hal Itu Juga Membuat Mereka Bertiga Harus Berhadapan Dengan Kartel Berbahaya. Lalu, Bagaimana Nasib Mereka Selanjutnya?sebenarnya Kesalahan Apa Yang Sudah Diperbuat Midah, Rohayu Dan Ani?
Â
2. 35mm (2022)
Selanjutnya, Ada 35mm Yang Menjadi Rekomendasi Film Malaysia Terbaru Dan Terlaris Untuk Kalian Tonton. Dengan Genre Komedi Dan Fantasi, Film Yang Dibintangi Oleh Syahmi Sazli, Asif Suhaimi, Dan Yoe Parey Ini Akan Membuat Kalian Tertawa. Secara Garis Besar, Film Ini Berkisah Tentang Syahmi, Asif Dan Yoe Yang Kembali Ke Masa Lalu Setelah Membeli Kamera Antik.
Kalian Akan Melihat Aksi Mereka Saat Bersusah Payah Bertahan Hidup Di Zaman Yang Berbeda, Yakni Mulai Dari Masa Dinasti Cina, Penjajahan Jepang, Penjajahan Inggris Hingga Masuk Ke Tahun 90-an. Selain Kesulitan Dan Kekocakan, Yoe Juga Mengalami Kisah Yang Cukup Menyentuh, Yakni Bisa Bertemu Dengan Kedua Orang Tuanya Lagi Yang Sudah Lama Meninggal Di Tahun 1997.
Â
3. Mat Kilau (2022)
Rekomendasi Film Malaysia Terbaru Yang Tak Boleh Kalian Lewatkan Selanjutnya Adalah Mat Kilau. Film Yang Disutradarai Oleh Syamsul Yusof Ini Berkisah Tentang Seorang Pejuang Asli Malaysia Yang Berani Menantang Pemerintahan Penjajahan Inggris Di Pahang. Sebagai Seorang Pemimpin Dan Pemikir Di Kelompoknya, Mat Kilau Pun Jadi Begitu Disegani Dan Dikagumi Oleh Banyak Orang. Kalian Akan Melihat Aksi Mat Kilau Yang Mempermasalahkan Kesejahteraan Masyarakat Malaysia Hingga Dia Melakukan Pemberontakan.
Â
4. Rumah (2022)
Selanjutnya, Ada Rekomendasi Film Malaysia Genre Horor Yang Berjudul Rumah. Film Yang Digarap Oleh Sutradara Kay Ini Dibintangi Oleh Erra Fazira, Puteri Balqis, Dan Mak Jah, Sebagai Pemeran Utamanya. Secara Garis Besar, Film Ini Berkisah Tentang Perjuangan Seorang Ibu Tunggal Bernama Maya.
Dia Tinggal Di Sebuah Rumah Bersama Anak Perempuannya. Dia Pun Mencari Rumah Hingga Bertemu Dengan Harga Yang Murahnya Jauh Dari Pasaran. Sayangnya, Dia Tak Mengetahui Jika Rumah Yang Dia Tinggali Itu Menyimpan Kisah Yang Menyeramkan.
Â
5. Busker (2018)
Jika Kalian Mencari Rekomendasi Film Malaysia Dengan Genre Romantis, Silakan Pilih Busker. Film Musikal Ini Dibintangi Oleh Daiyan Trisha, Hafeez Mikail, Anas Ridzuan, Dan Lia Natalia. Secara Garis Besar, Kisahnya Berkutat Pada Kehidupan Sekumpulan Remaja Pemusik Jalanan Yang Dikenal Dengan Nama Busker. Mereka Pun Berusaha Keras Untuk Menjadi Musisi Yang Hebat.
Kisah Mereka Berawal Dari Adil Dan Vera Yang Suka Bertengkar, Lalu Dipaksa Untuk Bekerja Sama. Selanjutnya, Vera Membuat Rencana Agar Adil Dapat Kembali Bersama Dengan Mantannya Bernama Melissa. Dia Pun Meminta Adil Untuk Ikut Dalam Pertandingan Musik Busker. Namun, Justru Seiring Berjalannya Waktu, Perasaan Cinta Malah Tumbuh Di Antara Mereka.
Â
6. Paskal (2018)
Selanjutnya, Ada Rekomendasi Film Malaysia Berjudul Paskal. Film Ini Berasal Dari Kisah Nyata Letnan Komandan Arman Anwar Dari Paskal, Unit Elit Di Angkatan Laut Kerajaan Malaysia. Misi Tim Tersebut Adalah Menyelamatkan Mv Bunga Laurel, Sebuah Kapal Tanker Yang Dibajak Oleh Perompak Somalia Pada Tahun 2011.
Dalam Film Ini, Letnan Komandan Arman Anwar Menjabat Sebagai Pasukan Khusus Tentara Laut Diraja Malaysia (tldm). Diceritakan Pula Bahwa Ayah Arman Juga Mengabdi Sebagai Militer Dan Meninggal Saat Melakukan Misi. Nah, Karena Itulah Ibu Arman Tak Setuju Dengan Pilihan Arman. Apalagi, Pada Sebuah Misi Berbahaya, Ada Teman Arman Yang Meninggal Dunia Dan Ada Pula Yang Dipecat. Arman Pun Melakukan Satu Misi Terakhir Yang Akan Mengubah Dunia.
Â
7. Pulang (2018)
Pulang Juga Menjadi Salah Satu Rekomendasi Film Malaysia Yang Tak Boleh Kalian Lewatkan. Berlatar Waktu Tahun 1940-an, Film Ini Berkisah Tentang Orang Melayu Terkenal Di Dunia Karena Keterampilan Berlayar Mereka. Tokoh Dalam Film Pulang Ini Bernama Othman. Nelayan Dari Sebuah Desa Kecil Di Malaka Itu Pergi Meninggalkan Keluarganya Untuk Mengarungi Dunia. Dia Berharap Bisa Meraih Kekayaan Dan Kebanggaan.
Setelah Beberapa Dekade Di Laut, Upah Yang Dia Terima Ternyata Mengecewakan. Dia Yang Sempat Berpikir Untuk Pulang Ke Rumah Keluarganya Pun Akhirnya Menetap Di Liverpool, Inggris. 60 Tahun Kemudian, Cucunya, Ahmad, Melakukan Perjalanan Ke Belahan Dunia Lain Untuk Mencari Kakeknya.
Â
8. The Garden Of Evening Mists (2019)
Rekomendasi Film Malaysia Yang Selanjutnya Ada Film Berjudul The Garden Of Evening Mists Tahun 2019 Silam. Film Ini Adalah Film Drama Sejarah Malaysia Berbahasa Inggris Tahun 2019 Yang Didasari Dari Novel Berjudul Sama.
Trauma Akibat Dampak Perang Dunia Ii, Seorang Wanita Berusaha Mencari Pelipur Lara Di Cameron Highlands. Di Sana, Ia Jatuh Cinta Dengan Sesosok Tukang Kebun Asal Jepang Yang Misterius.
Â
9. Roh (2019)
Film Roh Juga Menjadi Salah Satu Rekomendasi Film Malaysia Dengan Genre Horor Yang Layak Kalian Tonton. Film Ini Menawarkan Cerita Dan Sound Effect Yang Bikin Merinding. Secara Garis Besar, Film Roh Berkisah Tentang Sebuah Keluarga Yang Terdiri Dari Ibu Dan Kedua Anaknya, Yakni Along Dan Angah.
Mereka Tinggal Di Tengah Hutan. Anak-anak Tersebut Sering Membuat Perangkap Hewan Di Hutan Agar Mereka Bisa Membawanya Untuk Menjadi Bahan Makanan. Cerita Menyeramkan Pun Dimulai. Ada Seorang Anak Perempuan Yang Memakai Pakaian Lusuh Dan Meramal Bahwa Akan Ada Yang Mati Di Keluarga Mereka Pada Bulan Purnama Berikutnya.
Â
10. Revenge Of The Pontianak (2019)
Film Revenge Of The Pontianak Menjadi Salah Satu Rekomendasi Film Malaysia Horor Yang Cukup Menarik Untuk Ditonton. Film Ini Berkisah Tentang Sepasang Calon Pengantin Yang Sedang Mempersiapkan Pernikahan Di Sebuah Desa Kecil. Mereka Adalah Khalid Dan Siti. Sayangnya, Di Desa Tersebut Kemudian Terjadi Peristiwa Kematian Yang Mengerikan.
Ada Pula Kejadian Supranatural Yang Menakutkan. Nah, Ternyata, Khalid Sendiri Yang Menjadi Sosok Dibalik Peristiwa Menakutkan Tersebut. Dulu, Ada Seorang Wanita Yang Dibunuh Dan Diperkosa Hingga Hamil. Kini, Wanita Tersebut Menjadi Pontianak. Pontianak Itulah Yang Mengumpulkan Semua Pria Di Desa Dan Memburu Mereka Semua Di Hutan Untuk Dibunuh.
Â
11. One Two Jaga (2018)
Rekomendasi Film Malaysi Yang Lainnya Ada Film Berjudul One Two Jaga Yang Rilis Pada Tahun 2018 Silam. Film Ini Merupakan Film Drama Laga Kejahatan Malaysia Tahun 2018.
Berkisarkan Tentang Kisah Di Balik Tabir Kepolisian Dari Polis Diraja Malaysia, Yang Mana Ia Menampilkan Sisi Gelap Segelintir Anggota Yang Tega Mengkhianati Amanah Dengan Menerima Uang Korupsi Dan Terjebak Dalam Dunia Kejahatan.
Â
12. Pusaka (2019)
Selanjutnya, Ada Rekomendasi Film Malaysia Berjudul Pusaka. Film Ini Bercerita Tentang Peristiwa Di Rumah Kosong Tak Berpenghuni. Tokoh Dalam Film Ini Bernama Nuar. Dia Menemukan Dua Anak Kembar Bernama Baris Dan Qistina Yang Dikurung Dalam Sebuah Rumah Kosong Secara Misterius Tanpa Diketahui Sebabnya.
Selanjutnya, Ada Hal Aneh Yang Menimpa Orang-orang Yang Terkait Dengan Kasus Tersebut. Ya, Mereka Mendapatkan Teror Berupa Serangkaian Penderitaan Dan Kejadian Yang Tidak Bisa Dijelaskan Hingga Masing-masing Menjadi Sekarat. Sebagai Polisi, Nuar Pun Berusaha Memecahkan Misteri Kejadian Tersebut.
Â
13. Nasi Lemak 1.0 (2022)
Film Nasi Lemak 1.0 Menjadi Rekomendasi Film Malaysia Yang Tayang Tahun 2022. Film Ini Dirilis Pada Januari 2022 Lalu Mengangkat Genre Komedi, Aksi, Drama, Dan History. Di Mana Sinopsis Film Nasi Lemak 1.0 Berkisah Tentang Hang Dua Yang Mendapatkan Resep Nasi Lemak Terbaik Setelah Melewati Berbagai Macam Usaha.
Hang Dua Berusaha Mendapatkan Resep Nasi Lemak Untuk Mengalahkan Koki Asal Cina. Akan Tetapi Ia Kemudian Masuk Ke Masa Lalu Yakni Saat Kesultanan Melayu Melaka 600 Tahun Lalu. Meski Begitu Ia Justru Memperoleh Resep Nasi Lemak Yang Tiada Tandingannya. Berbagai Keseruan Juga Tersaji Dalam Film Nasi Lemak 1.0 Dari Yang Lucu Hingga Aksi Seru.
Â
14. The Assistant (2022)
Film The Assistant Menjadi Rekomendasi Film Malaysia Tayang 2022 Yang Wajib Banget Kalian Tonton. Film The Assistant Diperankan Oleh Sejumlah Bintang Ternama Seperti Hairul Azreen, Dzuhrie Alaudin, Henley Hii, Kin Wah Chew, Dan Lainnya.
Sinopsis The Assistant Berkisah Tentang Petualangan Mendebarkan Zafik Yang Merupakan Seorang Kriminal. Ia Mendekam Di Balik Jeruji Besi Karena Kejahatannya. Namun Hidupnya Berubah Saat Ia Bertemu Feroz. Namun Sosok Feroz Ini Ternyata Memiliki Sejumlah Rahasia.
15. The Experts (2024)
Film The Experts Menjadi Salah Satu Film Malaysia Bergenre Heist Action Yang Paling Menarik Perhatian Pada Tahun 2024. Film Ini Dibintangi Oleh Aaron Aziz Sebagai Sharif, Sang Otak Utama, Bersama Jajaran Pemeran Yang Menampilkan Dinamika Keluarga Penuh Konflik Dan Ketegangan.
Sinopsis The Experts Berfokus Pada Lima Bersaudara Yang Dikenal Sebagai Pencuri Profesional Legendaris. Mereka Sebenarnya Telah Pensiun Setelah Melakukan Perampokan Emas Terbesar Dalam Hidup Mereka. Namun, Situasi Berubah Drastis Ketika Seorang Gangster Kejam Memeras Mereka Untuk Melakukan Satu Aksi Terakhir.
Misi Tersebut Adalah Mencuri Cincin Tak Ternilai Harganya. Dengan Keahlian Masing-masing Seperti Peretas, Manipulator, Dan Pembobol Brankas, Kelima Bersaudara Ini Harus Kembali Ke Dunia Kriminal. Di Balik Aksi Menegangkan, Film Ini Juga Menyingkap Dendam Lama Dan Rahasia Keluarga Yang Mengancam Kehancuran Segalanya.
16. Martabat: Misi Berdarah (2025)
Film Martabat: Misi Berdarah Merupakan Film Komedi Aksi Gelap Malaysia Yang Dijadwalkan Tayang Pada 2025. Film Ini Disutradarai Oleh Adrian Teh Dan Zahiril Adzim, Serta Dibintangi Fad Bocey, Zahiril Adzim, Shiqin Kamal, Nafiez Zaidi, Dan Elvina Chua.
Sinopsis Martabat: Misi Berdarah Mengisahkan Sekelompok Pemeran Figuran Yang Rela Melakukan Apa Saja Demi Menjadi Aktor Terkenal Atau Mendapatkan Peran Yang Lebih Besar. Mereka Terlibat Dalam Produksi Film Aksi Yang Dilakukan Di Sebuah Pulau Terpencil.
Namun, Ambisi Besar Justru Menyeret Mereka Ke Dalam Kekacauan, Kesialan, Dan Situasi Berbahaya Yang Tidak Pernah Mereka Bayangkan Sebelumnya. Film Ini Memadukan Humor Absurd, Kritik Industri Hiburan, Serta Aksi Berdarah Yang Tidak Biasa.
17. Sheriff: Narko Integriti
Film Sheriff: Narko Integriti Adalah Film Aksi Kriminal Malaysia Tahun 2024 Yang Menampilkan Kerja Sama Dua Polisi Dari Divisi Berbeda. Film Ini Mengusung Tema Pemberantasan Narkoba Dengan Tensi Tinggi Dan Konflik Moral Yang Kuat.
Sinopsis Sheriff: Narko Integriti Mengikuti Sheriff Dan Nazri, Dua Polisi Dengan Karakter Dan Prinsip Yang Bertolak Belakang. Mereka Harus Bekerja Sama Untuk Menjatuhkan Tony, Gembong Narkoba Kejam Yang Dikenal Sebagai "meth Killer".
Sindikat Metamfetamin Yang Dipimpin Tony Telah Menewaskan Banyak Aparat. Dalam Perburuan Berbahaya Ini, Sheriff Yang Berpengalaman Dan Nazri Yang Idealis Harus Menghadapi Risiko Besar Demi Menghentikan Kejahatan Narkotika Yang Merajalela.
18. Bleeding Tiger: Conflict Begins (2024)
Film Bleeding Tiger: Conflict Begins Atau Harimau Merah: Konflik Bermula Merupakan Film Aksi Kriminal Malaysia Tahun 2024 Garapan Silver Chung. Film Ini Menonjolkan Konflik Batin Dan Ketegangan Dunia Kriminal Dari Sudut Pandang Polisi Penyamar.
Sinopsis Bleeding Tiger: Conflict Begins Berpusat Pada Hakin, Seorang Polisi Yang Menyusup Ke Dalam Geng Kriminal Red Tiger. Ia Berhasil Mendapatkan Kepercayaan Kelompok Tersebut Sambil Diam-diam Mengungkap Berbagai Kejahatan Brutal.
Situasi Semakin Rumit Ketika Atasan Hakin Terbunuh Dan Perebutan Kekuasaan Terjadi Di Dalam Geng. Di Tengah Pengkhianatan Dan Dilema Moral, Hakin Harus Menjaga Identitasnya Sembari Memperjuangkan Keadilan.
19. Blood Brothers: Fury Of The Dragon (2025)
Film Blood Brothers: Fury Of The Dragon Tayang Pada 2025 Dan Mengangkat Kisah Penuh Aksi Serta Pengkhianatan Dalam Dunia Keamanan Elit Dan Kejahatan Terorganisir.
Sinopsis Blood Brothers: Fury Of The Dragon Menceritakan Sekelompok Pria Yang Bekerja Dalam Organisasi Keamanan Elit. Mereka Bertugas Melindungi Tokoh-tokoh Berpengaruh Dan Pemimpin Kejahatan Terorganisir.
Namun, Persaudaraan Yang Selama Ini Mereka Junjung Tinggi Mulai Retak Ketika Pengkhianatan Muncul Dari Dalam. Ujian Loyalitas, Kekerasan Brutal, Dan Konflik Batin Membuat Ikatan Darah Mereka Berada Di Ambang Kehancuran.
20. Pertanyaan Dan Jawaban Seputar Film Malaysia Terbaru
Q: Apa Film Malaysia Terbaru Bergenre Action Yang Wajib Ditonton?a: Beberapa Film Malaysia Action Terbaru Yang Menarik Perhatian Antara Lain The Experts (2024), Sheriff: Narko Integriti (2024), Dan Bleeding Tiger: Conflict Begins (2024) Karena Menghadirkan Aksi Intens Dan Cerita Kuat.
Q: Apakah Film Malaysia Cocok Untuk Penonton Internasional?a: Ya, Banyak Film Malaysia Modern Mengusung Kualitas Produksi Tinggi, Tema Universal, Serta Genre Populer Seperti Aksi, Kriminal, Dan Heist Yang Mudah Dinikmati Penonton Global.
Q: Film Malaysia Apa Yang Mengangkat Tema Kriminal Dan Polisi?a: Film Seperti Sheriff: Narko Integriti Dan Bleeding Tiger: Conflict Begins Berfokus Pada Dunia Kepolisian, Sindikat Narkoba, Dan Konflik Hukum Yang Realistis.
Q: Apakah Ada Film Malaysia Bergenre Komedi Aksi?a: Ada. Martabat: Misi Berdarah (2025) Menggabungkan Komedi Gelap Dengan Aksi, Sekaligus Menyindir Keras Dunia Hiburan Dan Ambisi Para Figuran.
Q: Film Malaysia Mana Yang Bertema Persaudaraan Dan Pengkhianatan?a: Blood Brothers: Fury Of The Dragon (2025) Menjadi Contoh Film Yang Menonjolkan Ikatan Persaudaraan Yang Diuji Oleh Pengkhianatan Dan Kepentingan Pribadi.
Nah, Klovers, Itulah Beberapa Rekomendasi Film Malaysia Terbaru Dan Terbaik Yang Bisa Kalian Saksikan.